Cukupi kebutuhan kalsium tubuh agar terhindar dari tulang keropos

"Cukupi kebutuhan kalsium tubuh agar terhindar dari tulang keropos, kerusakan gigi, jantung berdebar-debar, otot kram, insomnia dan mudah marah. Kalsium bisa didapat dari susu dan produk susu, gandum. selada, bayam, kubis, wortel, jeruk, lemon, kenari."

Related Posts:

0 komentar:

Posting Komentar